Ujian Nasional (UN) untuk SMA dengan SMK pada dasarnya berbeda. Walaupun mata pelajaran (mapel) UN SMK hanya empat dan SMA lebih banyak yaitu enam, namun ada satu yang paling susah untuk SMK, yaitu Teori Kejuruan. Mapel tersebut dikatakan susah dibandingkan dengan mapel Matematika, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris karena sudah dipelajari sejak SMP. Sedangkan untuk mapel Teori Kejuruan mulai diperkenalkan …
SelanjutnyaMonthly Archives: Maret 2014
Pemprov Jatim Siap Gelar UN 2014
Dinas Pendiidkan, Pemerintah Provinsi Jawa Timur siap menggelar ujian nasional menyusul telah diselesaikannya proses pembuatan soal ujian tersebut. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur Harun di Sidoarjo, Kamis, mengatakan saat ini sudah dilakukan proses pengiriman soal ujian kepada regional enam yang meliputi wilayah Jawa Timur dan sebagian wilayah Pulau Kalimantan. “Untuk hari ini sudah mulai didistribusikan soal ujian nasional untuk …
SelanjutnyaPendaftaran SNMPTN Akan Segera Berakhir…Ayo Buruan Daftar..!
Pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) akan ditutup 3 hari lagi. Kesempatan untuk memperebutkan 150 kursi di 62 perguruan tinggi negeri (PTN) lewat nilai rapor itu akan berakhir pada 31 Maret 2014. Hingga 27 Maret 2014, jumlah pendaftar SNMPTN telah menembus angka 600 ribu. Ketua SNMPTN 2014 Ganjar Kurnia berpendapat, jumlah pendaftar SNMPTN kali ini akan sama seperti …
SelanjutnyaPelaksanaan UTS dan Tryout UN III
Seperti biasa, pada tiap tengah semester genap diadakan ujian tengah semester atau biasa di sebut dengan UTS guna mengukur penyerapan materi oleh siswa di paruh pertama Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). Kegiatan ini berlangsung selama 4 hari yaitu dari hari Rabu – Sabtu, 26 – 19 Maret 2014. Seluruh siswa kelas X SMK Negeri 5 Madiun wajib mengikuti Ujian ini. Setelah …
SelanjutnyaUN Terintegrasi dengan Seleksi Perguruan Tinggi
Wakil Menteri Bidang Pendidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Musliar Kasim, mengatakan bahwa Ujian Nasional (UN) 2014 untuk tingkat SMA/MA akan terintegrasi dengan perguruan tinggi. Perguruan tinggi banyak memiliki andil dalam pelaksanaan UN, termasuk pada komposisi soal di dalam naskah ujian, pengawasan proses pencetakan naskah, hingga pengawasan pada pelaksanaannya nanti. “Sebanyak 25 persen naskah soal UN hampir mirip dengan perguruan tinggi,” …
SelanjutnyaWorkshop Pemantapan Sosialisasi Kurikulum 2013, PKG dan PKB
Madiun, Penerapan Kurikulum 2013 (K13) tidak akan berhasil baik apabila tidak di dukung dengan niat yang baik untuk melaksanakannya. Karena itu, faktor-faktor penting penunjang implementasi kurikulum ini seperti kompetensi atau profesionalitas pendidik dan tenaga kependidikan, sarana prasarana, manajemen dan kepemimpinan harus diperhatikan untuk mendapatkan siswa lulusan yang kompoten.
SelanjutnyaBagaimana Siswa Bisa Lulus? Ini Kriterianya!
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh mengatakan, jika pada ujian nasional (UN) 2013 lalu komposisi nilai sekolah terdiri dari 40 persen nilai rata-rata rapor, dan 60 persen nilai ujian sekolah, tahun ini komposisi nilai sekolah terdiri dari 70 persen nilai rata-rata rapor dan 30 persen nilai ujian sekolah. Artinya, faktor kelulusan tidak sepenuhnya berdasarkan hasil UN, melainkan nilai harian …
SelanjutnyaFoto: Madiun Tempo Doeloe
Foto: Karnaval HUT Kota Madiun
Karnaval Tahun 2013 Karnaval Tahun 2012
Selanjutnya